Membuat format tanggal di PHP

Membuat format tanggal di PHP
Membuat format tanggal di PHP

Membuat format tanggal di PHP - Mumpung lagi online, dan lagi ada yang dikerjakan, update blog dulu dengan code-code snippet saya :D

Kali ini saya akan membahas mengenai Membuat format tanggal di PHP.

Bingung ketika kita menampilkan tanggal dari database dengan format yang tidak sesuai dengan keinginan. jangan bingung, ini solusinya.


Untuk membuat menjadi 'dd-mm-yyyy' ini codingnya
$format = date('d-m-Y', strtotime($row_rq_tampil_penjualan['tanggal_penjualan']));
echo $format;


Sedangkan untuk menjadi 'dd-M-yyyy' pakai yang ini
$format1 = date('d F Y', strtotime($row_rq_tampil_penjualan['tanggal_penjualan']));
echo $format1;


catatan :
$row_rq_tampil_penjualan['tanggal_penjualan']), adalah variable yang saya gunakan untuk mengambil data tanggal dari database, jadi silakan sesuaikan dengan variable yang kalian gunakan

Comments

Popular posts from this blog

Cara Menghitung Volume Mesin dan Perbandingan Kompresi

Cara Instal Komponen Tambahan Pada Delphi

Cara mudah mengatasi Error Delphi - "Could Not Find Program"